Sedikit orang berfikir membangun rumah itu paling penting fasad depan bangunan, karena itu akan menjadi gambaran ketika pertama kali orang melihat. Namun sebagian orang lainnya berpendapat yang paling penting ruangan dalam rumah, seperti misalnya kamar mandi. Tidak salah memang ketika aktivitas membersihkan diri yang dilakukan lebih dari 2 kali setiap hari itu harus nyaman, rileks dan tentunya memberikan ketenangan. Rasanya semua itu bisa didapatkan dengan kenyamanan ruangan, mulai dari item yang ada didalamnya, konsep, sampai dengan beberapa hal penting lain.
Mulai dari
mandi, buang air kecil, buang air besar sampai dengan hanya cuci tangan sering
dilakukan dalam tempat mandi. Makanya itu ada beberapa hal yang perlu untuk
difokuskan dalam pembangunan ruang mandi dari pada fasad depan bangunan rumah.
Supaya lebih nyaman, pastikan tempat mandi itu sesuai dengan konsep yang
diinginkan. Sebagai inspirasi, berikut ini ada beberapa model toilet yang bisa
Anda jadikan pilihan:
- Klasik.
Ingin menikmati proses buang air atau membersihkan
diri layaknya jaman dahulu namun tetap nyaman bisa saja. Anda bisa pilih konsep
kamar mandi klasik yang hadir dengan toilet tempo dulu, namun tetap ada
beberapa perubahan yang membuat Anda lebih mudah menggunakan.
- Minimalis.
Ini inspirasi yang selanjutnya bagi Anda dengan
keterbatasan ruang atau tempat, dimana ada konsep minimalis. Item yang ada
dalam tempat mandi juga harus disesuaikan supaya tidak banyak makan tempat dan
tetap nyaman digunakan karena terasa lega.
- Mewah dan modern.
Beberapa orang jaman sekarang lebih memilih menggunakan konsep hunian mewah dan modern, didukung dengan banyak ornament yang digunakan. Anda bisa sulap kamar tempat ma mandi layaknya hotel berbintang.
Untungnya saat
ini sudah ada banyak produk perlengkapan ruangan mandi yang bisa Anda temukan
dipasaran. Masing-masing menawarkan konsep model, desain, warna, material
sampai dengan harga yang berbeda dan harus disesuaikan. Seperti produk Kohler
yang lengkap dari wastafel, kabinet, rak dinding kamar mandi, shower dan
lainnya tersedia. Bukan hanya modern desainnya, namun Kohler juga membuat
beragam produk yang dibekali dengan fitur canggih masa kini.
0 Komentar